Cara Membuat Tombol untuk Menyembunyikan dan Menampilkan Text dan Gambar



Cara Membuat Tombol untuk Menyembunyikan dan Menampilkan Text dan Gambar


Sepertinya sobat sudah pada kenal yang namanya form button ya,pernah sebelumnya blog ini juga sharing bagaimana membuat form button dengan posisi berjejer alias horizontal.
Namun kali ini,TaC-tiC-toL bukan sharing bagaimana membuat link form button melainkan membuat form button untuk menyembunyikan dan menampilkan sebuah teks atau image(gambar),atau yang sudah agan tahu dengan istilah spoiler.

ga perlu berbasa basi lagi ... Langsung aja ke TKP !

Caranya,sobat tinggal masukkan kode dibawah ini pada postingan sobat ya :D





Cari tulisan "http://a0.twimg.com/profile_background_images/314865843/mrpujiajadeh.gif" dengan tombol F3  dimana obyek akan ditampilkan atau disembunyikan,bisa sobat ganti berupa teks saja, alamat sebuah gambar maupun video kesukaan kamu,that's it :D

semoga bermanfaat ya ..
^_^

No comments:

Post a Comment

Search